Selamat datang Agustus,
dahulu kala,
Pada saat inilah kamu berikan kebahagiaan kepada kedua orang tuaku dengan menghadirkan aku dalam kehidupan mereka.
Pada saat inilah kamu berikan kemerdekaan kepada negara tempat aku tinggal
Pada saat inilah kamu meyakinkan seorang petualang besar menemukan daratan baru
Pada saat ini pula seorang seniman besar kamu hadirkan.
Semoga untuk saat yang sekarang ini kau mampu hadirkan lebih banyak lagi kebahagiaan dan kebaikan untuk semua.
amin
ReplyDeletesukacita agustus ;)